Puasa Sya’ban Sebagai Pendahuluan

Apakah Anda masih mempunyai hutang puasa di tahun lalu? Mungkin saja sebab sakit, haid, nifas, menyusui anak, dalam perjalanan atau sedang mengerjakan sebuah pekerjaan berat sehingga tidak mampu untuk menjalankannya? Jika memang ada, maka segeralah membayar (qadha)-nya, dan batas akhir melakukan qadha shaum tersebut adalah bulan Sya’ban. Bulan Sya’ban adalah batas akhir melakukan qadha shaum […]
Sudah Laku Milyaran Tapi Tak Mau – From The Desk of Hilal

4 tahunan yang lalu, ada tanah dan aset bangunan tetangga kami seluas kurang lebih 250m2 yang sudah ditawar calon pembeli seharga Rp 1.2m, namun karena mengharap yang lebih besar, aset tanah bangunan itu tak jadi terbeli. Rupanya sang pemilik aset dan bangunan menjualnya langsung ke Allah!, beliau wakafkan tanah dan bangunan itu untuk ma’had tahfizh, […]
Peletakan Batu Pertama Masjid Kauny Al-Qur’an University, Usbob: Ini Persembahan Tulus untuk Allah

Dunia pendidikan Al-Qur’an di Indonesia menyambut rahmat Allah Subhanahu Wa Ta’ala atas momen Peletakan Batu Pertama Masjid Kauny Al-Qur’an University yang diinisiasi Yayasan Wakaf Kauny Internasional, Sabtu, 5 Oktober 2024, berlokasi di Kec. Cikalongkulon, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. KH. M. Abdul Syukur Yusuf pimpinan Majelis Az-Zikra, salah satu tamu undangan mengungkapkan rasa syukur dan bahagia […]